Selasa, 10 Maret 2009

Dimensi Fisika

Dimensi menyatakan esensi dari suatu besaran fisika yang tidak bergantung pada satuan yang digunakan.

Jarak antara dua tempat dapat dinyatakan dalam meter, mil, langkah,dll. Apapun satuannya jarak pada dasarnya adalah “panjang”.
Besaran Pokok:
Massa simbol dimensi M
Panjang simbol dimensi L
Waktu simbol dimensi T
Arus Listrik simbol dimensi I
Suhu simbol dimensi C
Jumlah Zat simbol dimensi N
Intensitas simbol dimensi J

Tidak ada komentar:

Posting Komentar